Pedagang Pasar Sayur Meliau Curhat ke Bang Didi Saat Kunjungan

- Editor

Kamis, 3 Oktober 2024 - 07:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono

Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono

TANJUNGPURA.COM (SANGGAU) – Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono dengarkan curhat pedagang di Pasar Sayur Meliau, Kabupaten Sanggau.

Satu di antara pedagang sayur keberatan dengan sewa kios yang dibebankan ke mereka.

“Kami akan tampung Pak, di sini juga ada anggota DPRD yang akan segera tindak lanjuti keluhan masyarakat Sanggau,” ujar Didi Haryono.

Laki-laki yang biasa disapa Didi ini pun menyempatkan diri untuk melihat kondisi Pasar Sayur Meliau sembari ngobrol dengan para pedagang yang sedang berjualan di sana.

Rombongan Bang Didi dan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sanggau nomor urut 1, Yohanes Ontot dan Susana Herpena ke Pasar Sayu Melawi spontan dilakukan saat melewati pasar tersebut.

Para pedagang pun tampak kaget dan terharu saat keluhan dan aspirasi mereka bisa tersampaikan kepada para calon pemimpin.

Baca Juga :  Babinsa Koramil Mapurujaya Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Tempat Ini

Berita Terkait

Semangat Sumpah Pemuda! Bunda PAUD Kubu Raya Dorong Anak Hebat dan Sehat Lewat Porseni
Bupati Sujiwo: Pemkab Kubu Raya Siap Dukung Penuh Instansi Vertikal untuk Pelayanan Publik
Imigrasi Entikong Tanam Semangat Sumpah Pemuda Lewat Gerakan “Satu Anak Satu Pohon”
UNIQLO Indonesia Hadirkan Koleksi UT Terbaru dari Film ZOOTOPIA Karya Disney Mulai 24 November 2025
Bunda PAUD Kubu Raya: Setiap Anak Adalah Pemenang, Mari Dukung Tumbuh Kembang Mereka
Nasabah BNI Keluhkan Ketidaksesuaian Kredit Modal Kerja, Rugi Hingga Miliaran Rupiah
Sinergi PKK dan Pemprov Kalbar Hadirkan Bantuan Rumah Layak Huni untuk Warga Kubu Raya
Hangat, Ringan, dan Lembut: Inovasi HEATTECH Cashmere Blend dari UNIQLO Hadirkan Kemewahan yang Fungsional

Berita Terkait

Minggu, 2 November 2025 - 06:40 WIB

Semangat Sumpah Pemuda! Bunda PAUD Kubu Raya Dorong Anak Hebat dan Sehat Lewat Porseni

Jumat, 31 Oktober 2025 - 05:41 WIB

Bupati Sujiwo: Pemkab Kubu Raya Siap Dukung Penuh Instansi Vertikal untuk Pelayanan Publik

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:31 WIB

Imigrasi Entikong Tanam Semangat Sumpah Pemuda Lewat Gerakan “Satu Anak Satu Pohon”

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:28 WIB

UNIQLO Indonesia Hadirkan Koleksi UT Terbaru dari Film ZOOTOPIA Karya Disney Mulai 24 November 2025

Kamis, 30 Oktober 2025 - 08:03 WIB

Bunda PAUD Kubu Raya: Setiap Anak Adalah Pemenang, Mari Dukung Tumbuh Kembang Mereka

Selasa, 28 Oktober 2025 - 16:04 WIB

Sinergi PKK dan Pemprov Kalbar Hadirkan Bantuan Rumah Layak Huni untuk Warga Kubu Raya

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:17 WIB

Hangat, Ringan, dan Lembut: Inovasi HEATTECH Cashmere Blend dari UNIQLO Hadirkan Kemewahan yang Fungsional

Minggu, 26 Oktober 2025 - 10:00 WIB

Fokus di Sektor Pertanian, Perkebunan, dan Pertambangan, PT Laara Star World Sapa Kubu Raya

Berita Terbaru