Topik MUDIK

Tampilan salah satu fitur di menu Electric Vehicle Digital Services (EVDS) pada aplikasi PLN Mobile. Hadirnya beragam fitur seperti Trip Planner pada menu EVDS di PLN Mobile, diharapkan semakin memudahkan serta meningkatkan kenyamanan para pengguna kendaraan listrik di Indonesia

Daerah

Animo Pemudik EV Diprediksi Meningkat saat Idulfitri 1446 H, PLN Siapkan 1.000 Unit SPKLU di Jalur Trans Jawa-Sumatra

Daerah | Kalbar | kesra | PEMBANGUNAN | PLN | Selasa, 11 Maret 2025 - 08:59 WIB

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:59 WIB

TANJUNGPURA.ID (JAKARTA) – PT PLN (Persero) memastikan kelancaran perjalanan pemudik kendaraan listrik (Electric Vehicle/EV) pada momen Idulfitri 1446 Hijriah dengan menghadirkan 1.000 unit Stasiun…