9 CPNS Perawat RSUD SSMA Jalani Proses Kredensial

- Editor

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 9 CPNS Perawat RSUD SSMA Jalani Proses Kredensial


TANJUNGPURA.ID  (PONTIANAK)
  – Kredensial adalah proses evaluasi untuk menentukan apakah seorang tenaga kesehatan layak diberikan kewenangan klinis. Proses ini bertujuan untuk menjamin bahwa tenaga kesehatan memiliki kompetensi dan kualifikasi yang diperlukan untuk memberikan pelayanan yang berkualitas dan aman bagi pasien.

 

Ketua Tim Kredensial RSUD Sultan Syarif Mohamad Alkadrie (SSMA), Ns Rosiana Dewi,SKep mengatakan tujuan utama kredensial keperawatan adalah untuk memastikan bahwa tenaga kesehatan memiliki kompetensi yang memadai untuk melakukan asuhan keperawatan atau pelayanan kesehatan tertentu.

“Hasil dari proses kredensial ini berupa kewenangan klinis (clinical privilege) yang diberikan kepada tenaga kesehatan berdasarkan hasil evaluasi,” ujarnya, Senin (5/5/2025).

Dia menambahkan, selama proses kredensil awal,  dilakukan verifikasi dokumen-dokumen yang relevan, seperti ijazah, Surat Tanda Registrasi (STR), Surat Izin Praktik (SIP), logbook, sertifikat pelatihan dan lain-lain.

“Hal ini penting kita lakukan untuk memastikan tenaga kesehatan memberikan pelayanan sesuai dengan kompetensi yang dimiliki sesuai standar keselamatan pasien,” pungkasnya

Baca Juga :  Lindungi Relawan Damkar Swasta se-Kalbar, Midji Programkan Bantuan BPJS Ketenagakerjaan

Berita Terkait

UNIQLO Donasikan Lebih dari Satu Juta Pakaian HEATTECH untuk Pengungsi, Anak-Anak, dan Korban Bencana di Seluruh Dunia
Poros Ekonomi Kubu Raya Jadi Prioritas: Sujiwo Komit Wujudkan Akses Setara untuk Semua
Sujiwo: Pemerintah Kubu Raya Akan Total Dukung Pengembangan Pesantren
Bank Kalbar Kukuhkan Budaya Kepatuhan dengan Sertifikasi ISO 37301 dan ISO 37001
Wali Kota Pontianak Terima Kunjungan LDII dan Dorong Kiprahnya Diperluas
Pontianak Siap Sambut Hari Jadi, Tekankan Kolaborasi dan Ketertiban Kota
Dekranasda Pontianak Dorong Tren Fesyen Lokal Lewat Workshop dan Pelatihan Tenun
Pemprov Dukung Penuh Operasionalisasi Koperasi Desa Merah Putih

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 07:47 WIB

UNIQLO Donasikan Lebih dari Satu Juta Pakaian HEATTECH untuk Pengungsi, Anak-Anak, dan Korban Bencana di Seluruh Dunia

Rabu, 22 Oktober 2025 - 14:19 WIB

Poros Ekonomi Kubu Raya Jadi Prioritas: Sujiwo Komit Wujudkan Akses Setara untuk Semua

Rabu, 22 Oktober 2025 - 14:12 WIB

Sujiwo: Pemerintah Kubu Raya Akan Total Dukung Pengembangan Pesantren

Rabu, 22 Oktober 2025 - 09:38 WIB

Bank Kalbar Kukuhkan Budaya Kepatuhan dengan Sertifikasi ISO 37301 dan ISO 37001

Rabu, 22 Oktober 2025 - 09:34 WIB

Wali Kota Pontianak Terima Kunjungan LDII dan Dorong Kiprahnya Diperluas

Rabu, 22 Oktober 2025 - 06:18 WIB

Dekranasda Pontianak Dorong Tren Fesyen Lokal Lewat Workshop dan Pelatihan Tenun

Rabu, 22 Oktober 2025 - 06:15 WIB

Pemprov Dukung Penuh Operasionalisasi Koperasi Desa Merah Putih

Rabu, 22 Oktober 2025 - 06:14 WIB

Fitrah Berkah Insani Masuk Penilaian Perpustakaan Umum Terbaik 2025

Berita Terbaru