Operasi Pasar di Batu Ampar, Wabup Sukiryanto Pastikan Stabilitas Harga

- Editor

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGPURA.ID (KUBU RAYA) – Wakil Bupati Kubu Raya, Sukiryanto, menghadiri operasi pasar yang digelar di Halaman kantor Kecamatan Batu Ampar bertepatan dengan Safari Ramadan Kepala Daerah, sebagai upaya pemerintah untuk lebih dekat dengan Masyarakat, kegiatan ini dilaksanakan pada hari Selasa (19 Maret 2025).

Kegiatan ini juga dihadiri Sekretaris Daerah (Sekda) Kubu Raya, Yusran Anizam, Pasi Intel Kodim 1207/BS, Mayor Czi Budi Santoso, Camat Batu Ampar, Alfian, S.KM, Kepala Dinas Sosial, Wasilun dan Anggota DPRD Kabupaten Kubu Raya, Derahman, S.Pd.I dan Ketua Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Yuniati Sukiryanto.bertepatan dengan Safari Ramadan Kepala Daerah, sebagai upaya pemerintah untuk lebih dekat dengan masyarakat.

Baca Juga :  Saat Hadiri Halal Bihalal IKBM Kalbar, Sujiwo Sampaikan Kekagumannya Terhadap Warga Madura

Dalam kesempatan tersebut, Sukiryanto menekankan pentingnya operasi pasar dalam menjaga stabilitas harga bahan pokok, terutama di bulan Ramadan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Operasi pasar ini penting untuk menekan inflasi dan memastikan kebutuhan masyarakat terpenuhi,” ujarnya.

Pemerintah Kabupaten Kubu Raya bekerja sama dengan berbagai pihak, termasuk distributor dan Bulog, untuk memastikan ketersediaan bahan pokok dengan harga terjangkau.

Selain operasi pasar, Pemkab juga menggelar Safari Ramadan sebagai ajang silaturahmi dan mendengar langsung aspirasi masyarakat.

Sukiryanto menegaskan komitmen pemerintah dalam mendukung kebijakan ekonomi kerakyatan agar masyarakat tetap sejahtera.

“Kami ingin memastikan bahwa di bulan Ramadan ini, masyarakat tidak terbebani oleh lonjakan harga,” tambahnya.

Baca Juga :  RevitaLash® Cosmetics Umumkan Pencapaian Baru Dengan Menyumbang Lebih Dari $9 Juta Untuk Perangi Kanker Payudara

Masyarakat Batu Ampar menyambut baik kegiatan ini. Mereka berharap operasi pasar dapat terus dilakukan secara rutin agar harga kebutuhan pokok tetap stabil.

“Harga lebih murah dibanding di pasar biasa, ini sangat membantu kami,” ujar Yanto, salah satu warga setempat.

Berita Terkait

Polri Tuntaskan 3.326 Kasus Premanisme Lewat Operasi Serentak, Irjen Sandi: Demi Jamin Keamanan dan Iklim Investasi
Produk UMKM Pontianak Curi Perhatian di Indonesia City Expo
Wali Kota Pontianak Tanam Pohon Ketapang Kencana di Taman Surabaya
Transformasi Rumah Impianmu, Harga Termurah Ada di INFORMA Aneka Pavilion Pontianak
Kapolres Ketapang Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polres, Tekankan Jaga Integritas Polri Dimanapun Bertugas
Cegah Premanisme Personil Polsek Berikan Edukasi di Saat Patroli Malam
Gandeng Pemprov, Bank Kalbar Bekali PNS Pensiun Dengan Program Usaha Dan Investasi
Tragedi di Teluk Mulus: Guru ASN Tewas Ditusuk Tetangga Sendiri, Pelaku Masih Remaja Disabilitas

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:09 WIB

Polri Tuntaskan 3.326 Kasus Premanisme Lewat Operasi Serentak, Irjen Sandi: Demi Jamin Keamanan dan Iklim Investasi

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:07 WIB

Produk UMKM Pontianak Curi Perhatian di Indonesia City Expo

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:04 WIB

Wali Kota Pontianak Tanam Pohon Ketapang Kencana di Taman Surabaya

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:03 WIB

Transformasi Rumah Impianmu, Harga Termurah Ada di INFORMA Aneka Pavilion Pontianak

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:00 WIB

Kapolres Ketapang Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polres, Tekankan Jaga Integritas Polri Dimanapun Bertugas

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:09 WIB

Gandeng Pemprov, Bank Kalbar Bekali PNS Pensiun Dengan Program Usaha Dan Investasi

Kamis, 8 Mei 2025 - 08:25 WIB

Tragedi di Teluk Mulus: Guru ASN Tewas Ditusuk Tetangga Sendiri, Pelaku Masih Remaja Disabilitas

Kamis, 8 Mei 2025 - 07:34 WIB

UNIQLO dan Kementerian Ketenagakerjaan RI Resmi Jalin Kerja Sama untuk Dukung Pemberdayaan Tenaga Kerja Mandiri Melalui Peningkatan Kapasitas dan Program Neighborhood Collaboration

Berita Terbaru