Peduli Sesama, Kapolsek Sekadau Hilir Bagikan Bansos Ramadan di Desa Tanjung

- Editor

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGPURA (SEKADAU) – Kapolsek Sekadau Hilir AKP Burhan Nuddin, didampingi Bhabinkamtibmas Desa Tanjung Bripka Andik Cahyono serta Kades Tanjung Syamsudin, menyalurkan bantuan sosial Ramadan kepada warga yang membutuhkan.

 

Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu (8/3/2025) ini menyasar anak yatim piatu dan warga kurang mampu di Desa Tanjung, Kecamatan Sekadau Hilir, Kabupaten Sekadau. Bantuan berupa paket sembako diberikan langsung kepada tiga orang warga sebagai bentuk kepedulian dan dukungan dalam menghadapi kebutuhan sehari-hari selama Ramadan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

AKP Burhan menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat, terutama di momen bulan suci Ramadan yang identik dengan kebersamaan dan saling membantu.

Baca Juga :  Polisi Amankan Pelaku Pembubaran Paksa Diskusi Diaspora di Kemang

 

“Kami berharap bantuan ini dapat meringankan beban saudara-saudara kita yang membutuhkan,” ujarnya.

 

Ia juga mengajak masyarakat untuk terus menumbuhkan rasa solidaritas, empati dan gotong royong dalam kehidupan sehari-hari.

 

“Semoga kebersamaan ini dapat mempererat hubungan antara kepolisian dan masyarakat,” tambahnya.

 

Atas nama warga, Kades Tanjung Syamsudin menyampaikan rasa terima kasih kepada Polsek Sekadau Hilir atas perhatian dan kepeduliannya kepada masyarakat kurang mampu di desanya. Ia menilai kepedulian ini menjadi berkah bagi mereka yang membutuhkan.

Baca Juga :  Pelantikan Pengurus PKK, Posyandu, PAUD dan Dekranasda Kota Pontianak

 

“Kami sangat bersyukur dan berterima kasih atas bantuan ini. Semoga kepedulian seperti ini terus berlanjut, sehingga semakin banyak warga yang terbantu dalam menjalani ibadah di bulan suci Ramadan,” ungkapnya.

Berita Terkait

Gandeng Pemprov, Bank Kalbar Bekali PNS Pensiun Dengan Program Usaha Dan Investasi
Tragedi di Teluk Mulus: Guru ASN Tewas Ditusuk Tetangga Sendiri, Pelaku Masih Remaja Disabilitas
UNIQLO dan Kementerian Ketenagakerjaan RI Resmi Jalin Kerja Sama untuk Dukung Pemberdayaan Tenaga Kerja Mandiri Melalui Peningkatan Kapasitas dan Program Neighborhood Collaboration
Donor Darah Bank Kalbar: Aksi Kecil, Dampak Besar
Warga Heboh Soal Pemindahan Puskesmas Parit Timur, Ini Penjelasan Tegas Bupati Kubu Raya
Edukasi Masyarakat Jelang Iduladha 1446 Hijriah
Bupati Ketapang Tinjau RS Pratama Sandai, Tegaskan Komitmen Terus Bangun Infrastruktur Kesehatan Demi Wujudkan Pembangunan Berkeadilan
Polresta Pontianak Amankan 47 Batang Emas Ilegal dan 4 Tersangka Dalam Penggerebekan

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:09 WIB

Gandeng Pemprov, Bank Kalbar Bekali PNS Pensiun Dengan Program Usaha Dan Investasi

Kamis, 8 Mei 2025 - 08:25 WIB

Tragedi di Teluk Mulus: Guru ASN Tewas Ditusuk Tetangga Sendiri, Pelaku Masih Remaja Disabilitas

Kamis, 8 Mei 2025 - 07:34 WIB

UNIQLO dan Kementerian Ketenagakerjaan RI Resmi Jalin Kerja Sama untuk Dukung Pemberdayaan Tenaga Kerja Mandiri Melalui Peningkatan Kapasitas dan Program Neighborhood Collaboration

Rabu, 7 Mei 2025 - 07:46 WIB

Donor Darah Bank Kalbar: Aksi Kecil, Dampak Besar

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:58 WIB

Warga Heboh Soal Pemindahan Puskesmas Parit Timur, Ini Penjelasan Tegas Bupati Kubu Raya

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:11 WIB

Bupati Ketapang Tinjau RS Pratama Sandai, Tegaskan Komitmen Terus Bangun Infrastruktur Kesehatan Demi Wujudkan Pembangunan Berkeadilan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:09 WIB

Polresta Pontianak Amankan 47 Batang Emas Ilegal dan 4 Tersangka Dalam Penggerebekan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:07 WIB

9 CPNS Perawat RSUD SSMA Jalani Proses Kredensial

Berita Terbaru

BANK KALBAR

Donor Darah Bank Kalbar: Aksi Kecil, Dampak Besar

Rabu, 7 Mei 2025 - 07:46 WIB