TNI Bantu Pemulangan 84 WNI Korban ‘Online Scam’ Di Myanmar

- Editor

Rabu, 5 Maret 2025 - 10:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGPURA.ID (JAKARTA) – Tentara Nasional Indonesia (TNI) turut membantu memulangkan 84 Warga Negara Indonesia (WNI) terduga Korban TPPO yang bekerja di Sektor Online Scamming di Myanmar melalui Bandara Don Mueang Bangkok, berapa waktu yang lalu.
Atase Pertahanan (Athan) RI Bangkok Kolonel Cke Faisal R Hutagalung, menuturkan bahwa tim pemulangan WNI terlibat aktif dalam menjalin komunikasi dan koordinasi dengan pihak- pihak militer Thailand yang bertugas di Maesot, perbatasan Myanmar. Athan RI yang bertugas di Bangkok Thailand ini juga turut melakukan pendampingan pemulangan para WNI sejak dari Myawaddy Myanmar hingga tiba di Jakarta.
Dirinya menambahkan proses pemulangan sejumlah WNI tersebut terlaksana melalui upaya panjang yang mensinergikan berbagai pihak termasuk TNI. “Keberhasilan pemulangan WNI ini merupakan bukti nyata kehadiran negara dalam melindungi warga negara yang membutuhkan, dan TNI akan selalu bersinergi dengan berbagai pihak terkait untuk kepentingan Bangsa dan negara,” ungkapnya.
Untuk diketahui, 84 WNI yang terdiri dari 69 pria dan 15 wanita ini terlebih dahulu diseberangkan melalui perbatasan Myanmar -Thailand selanjutnya direpatriasi ke Jakarta melalui Bandara Donmeuang Bangkok. Direktorat Perlindugan WNI Kementrian Luar Negeri selaku leading sector bahu membahu dengan KBRI Yangon dan KBRI Bangkok untuk menjamin pemulangan tersebut bisa terlaksana dengan baik.

Berita Terkait

Polri Tuntaskan 3.326 Kasus Premanisme Lewat Operasi Serentak, Irjen Sandi: Demi Jamin Keamanan dan Iklim Investasi
Produk UMKM Pontianak Curi Perhatian di Indonesia City Expo
Wali Kota Pontianak Tanam Pohon Ketapang Kencana di Taman Surabaya
Transformasi Rumah Impianmu, Harga Termurah Ada di INFORMA Aneka Pavilion Pontianak
Kapolres Ketapang Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polres, Tekankan Jaga Integritas Polri Dimanapun Bertugas
Bareskrim Polri Bongkar Perdagangan Ilegal Sianida di Surabaya dan Pasuruan, Omzet Capai Rp 59 Miliar
Gandeng Pemprov, Bank Kalbar Bekali PNS Pensiun Dengan Program Usaha Dan Investasi
UNIQLO dan Kementerian Ketenagakerjaan RI Resmi Jalin Kerja Sama untuk Dukung Pemberdayaan Tenaga Kerja Mandiri Melalui Peningkatan Kapasitas dan Program Neighborhood Collaboration

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:09 WIB

Polri Tuntaskan 3.326 Kasus Premanisme Lewat Operasi Serentak, Irjen Sandi: Demi Jamin Keamanan dan Iklim Investasi

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:07 WIB

Produk UMKM Pontianak Curi Perhatian di Indonesia City Expo

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:04 WIB

Wali Kota Pontianak Tanam Pohon Ketapang Kencana di Taman Surabaya

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:03 WIB

Transformasi Rumah Impianmu, Harga Termurah Ada di INFORMA Aneka Pavilion Pontianak

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:00 WIB

Kapolres Ketapang Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polres, Tekankan Jaga Integritas Polri Dimanapun Bertugas

Jumat, 9 Mei 2025 - 13:57 WIB

Bareskrim Polri Bongkar Perdagangan Ilegal Sianida di Surabaya dan Pasuruan, Omzet Capai Rp 59 Miliar

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:09 WIB

Gandeng Pemprov, Bank Kalbar Bekali PNS Pensiun Dengan Program Usaha Dan Investasi

Kamis, 8 Mei 2025 - 07:34 WIB

UNIQLO dan Kementerian Ketenagakerjaan RI Resmi Jalin Kerja Sama untuk Dukung Pemberdayaan Tenaga Kerja Mandiri Melalui Peningkatan Kapasitas dan Program Neighborhood Collaboration

Berita Terbaru