Bimbingan Rohani Islam di RSU YARSI Pontianak

- Editor

Minggu, 26 Januari 2025 - 05:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGPURA.ID (PONTIANAK) -– Rumah Sakit Umum YARSI Pontianak menggelar kegiatan bimbingan rohani Islam setiap hari Jumat, yang diperuntukkan bagi seluruh pasien dan keluarganya yang berada di lingkungan rumah sakit.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas spiritualitas dan memberikan dukungan moral melalui Bimbingan rohani agama Islam di tengah ujian berupa sakit.24 Januari 2025

Kegiatan bimbingan rohani Islam yang diadakan setiap Jumat pagi meliputi pemberian motivasi untuk sembuh dan layanan doa agar memiliki ketenangan batin bagi pasien dan keluarganya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini diadakan secara rutin di setiap ruang yang dijadwalkan oleh pihak rumah sakit.

Bimbingan rohani ini disampaikan oleh ustadz H. Kartono, S.PdI., M.Pd bersama Ust. Agus Rasyidi, S.Sos.I, Penyuluh Agama Islam yang berkompeten.

Baca Juga :  Gemawan Menggelar FGD Inisiatif Pencegahan dan Pengelolaan Karhutla di Dua Kabupaten

Kegiatan ini diselenggarakan di RSU YARSI Pontianak, tepatnya di ruangan-ruangan pasien rumah sakit, yang dilengkapi dengan fasilitas yang nyaman untuk pasien, pada setiap hari Jumat, mulai pukul 08.00 hingga selesai sebelum waktu shalat Jumat.

Kegiatan ini diadakan untuk memberikan ketenangan rohani, dan meningkatkan kualitas spiritualitas dalam menjalani ujian berupa sakit sehingga lebih sabar dalam menjalani kehidupan sehari-hari.

Kegiatan bimbingan rohani Islam ini dilaksanakan dengan cara mendengarkan motivasi dari ustadz yang mengangkat tema tema Kesabaran dan Keikhlasan kemudian dilanjutkan dengan doa bersama. Tema tausiyah motivasi akan disesuaikan dengan kebutuhan rohani dan sosial pasien yang ada di rumah sakit.

Baca Juga :  Polda Kalbar Programkan Pendampingan Kesehatan Mental Personel Selama Perhelatan Pilkada Serentak 2024

Dengan adanya kegiatan ini, RSU YARSI Pontianak berharap dapat menciptakan lingkungan yang lebih positif dan penuh kedamaian bagi seluruh pihak yang terlibat, baik pasien, keluarga yang menunggu maupun pengunjung rumah sakit.

Berita Terkait

Perkuat Kolaborasi Pangan Antara Pemerintah Pusat dan Daerah, Wabup Ketapang Jamhuri Amir Audensi Dengan Mentan RI
Musnahkan 19.953,60 Gram Sabu, Ditresnarkoba Polda Kalbar Amankan 4 Tersangka
Penuhi Kebutuhan Pokok Jelang Lebaran
Satgas Pangan Kalbar Uji Tera Volume ke Distributor Minyak Goreng
IPDA Rusdi, S.H.I.: Polisi Religius yang Aktif di Majelis Taklim dan Dakwah
Ramadan Dekat, Polsek Rasau Jaya Periksa Harga Minyak Goreng di Pasar
Kapolres Kubu Raya Tinjau Tes Calon Bintara Polri 2025, Pastikan Seleksi Transparan dan Bebas Calo
Serahkan Bansos Tunai, Prioritaskan Kesejahteraan Warga

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:44 WIB

Perkuat Kolaborasi Pangan Antara Pemerintah Pusat dan Daerah, Wabup Ketapang Jamhuri Amir Audensi Dengan Mentan RI

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:37 WIB

Musnahkan 19.953,60 Gram Sabu, Ditresnarkoba Polda Kalbar Amankan 4 Tersangka

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:10 WIB

Penuhi Kebutuhan Pokok Jelang Lebaran

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:47 WIB

Satgas Pangan Kalbar Uji Tera Volume ke Distributor Minyak Goreng

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:31 WIB

IPDA Rusdi, S.H.I.: Polisi Religius yang Aktif di Majelis Taklim dan Dakwah

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:15 WIB

Kapolres Kubu Raya Tinjau Tes Calon Bintara Polri 2025, Pastikan Seleksi Transparan dan Bebas Calo

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:05 WIB

Serahkan Bansos Tunai, Prioritaskan Kesejahteraan Warga

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:27 WIB

Perkuat Konektivitas Sepanjang Jalur Mudik, Indosat Ooredoo Hutchison Gelar Ekspedisi Jaringan Andal

Berita Terbaru

Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono menyerahkan secara simbolis paket sembako yang dibeli warga Pontianak Timur.

Daerah

Penuhi Kebutuhan Pokok Jelang Lebaran

Kamis, 13 Mar 2025 - 14:10 WIB