Pangdam XII/Tpr Rayakan HUT ke-79 Korps Infanteri Bersama Prajurit Antang

- Editor

Minggu, 27 Oktober 2024 - 03:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Korps Infanteri Angkatan Darat

Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Korps Infanteri Angkatan Darat

TANJUNGPURA.ID (PALANGKA RAYA) – Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Korps Infanteri Angkatan Darat bersama Prajurit Antang. Bertempat di Mayonif 631/Antang, Kota Palangka Raya, Jumat (24/10/2024) kemarin.

HUT Infanteri tahun ini mengusung tema “Infanteri Yang Profesional, Modern dan Adaptif Untuk Mendukung Indonesia Maju”. Sebelum perayaan, Pangdam XII/Tpr disuguhkan dengan atraksi olah keprajuritan oleh para Prajurit Antang.

Perayaan HUT ke-79 Korps Infanteri di Yonif 631/Atg ini ditandai dengan pemotongan kue ulang tahun oleh Mayjen TNI Iwan Setiawan, yang selanjutnya diberikan kepada tiga orang Prajurit berprestasi.

Pangdam XII/Tpr Mayjen TNI Iwan Setiawan menegaskan, transformasi kapabilitas Infanteri adalah suatu keniscayaan. Infanteri sudah seharusnya bertransformasi secara komprehensif dihadapkan dengan karakteristik perang masa kini.

“Berbagai angkatan perang di seluruh dunia tengah berbenah dengan melakukan berbagai penyesuaian. Oleh karena itu, kita berkomitmen untuk menjadi Infanteri yang profesional, modern dan adaptif dalam rangka memenangkan pertempuran di masa depan,” tegasnya.

Baca Juga :  Diikuti Ratusan Peserta, Polres Mempawah Sukses Gelar Bhayangkara Fun Run 2024

Berita Terkait

TPA Batu Layang Jadi Sorotan Nasional, Menteri LHK Puji Pengelolaan Sampah Kota Pontianak
Wako Tekankan Pentingnya Update Berkala Data Statistik
Bupati Ketapang Membuka Secara Resmi Open Tournament Futsal Outdoor
Danlanal Ketapang Beserta Perwira Staf Ikuti Briefing Penegakan Hukum dan Keamanan Laut Jajaran Koarmada I
Boyman Harun Kembali Terpilih Jadi Ketua DPW PAN Kalbar
Penurunan Oprit Jembatan Kapuas Putussibau Memprihatinkan, Warga Minta Tindakan Cepat
Bupati Sujiwo Lepas 317 JCH Kubu Raya: Jaga Nama Baik Daerah Di Tanah Suci
IMAC Akan Laksanakan Pelatihan Sertifikasi Mediator Di Pontianak, Kalimantan Barat

Berita Terkait

Minggu, 18 Mei 2025 - 16:05 WIB

TPA Batu Layang Jadi Sorotan Nasional, Menteri LHK Puji Pengelolaan Sampah Kota Pontianak

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:49 WIB

Wako Tekankan Pentingnya Update Berkala Data Statistik

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:47 WIB

Bupati Ketapang Membuka Secara Resmi Open Tournament Futsal Outdoor

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:46 WIB

Danlanal Ketapang Beserta Perwira Staf Ikuti Briefing Penegakan Hukum dan Keamanan Laut Jajaran Koarmada I

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:44 WIB

Boyman Harun Kembali Terpilih Jadi Ketua DPW PAN Kalbar

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:40 WIB

Bupati Sujiwo Lepas 317 JCH Kubu Raya: Jaga Nama Baik Daerah Di Tanah Suci

Senin, 12 Mei 2025 - 07:51 WIB

IMAC Akan Laksanakan Pelatihan Sertifikasi Mediator Di Pontianak, Kalimantan Barat

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:09 WIB

Polri Tuntaskan 3.326 Kasus Premanisme Lewat Operasi Serentak, Irjen Sandi: Demi Jamin Keamanan dan Iklim Investasi

Berita Terbaru

Daerah

Wako Tekankan Pentingnya Update Berkala Data Statistik

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:49 WIB

Daerah

Boyman Harun Kembali Terpilih Jadi Ketua DPW PAN Kalbar

Kamis, 15 Mei 2025 - 05:44 WIB