Operasi Zebra Kapuas 2024 Dimulai, Siepropam Polresta Pontianak Cekan Surat – Surat Kendaraan Personel

- Editor

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Operasi Zebra Kapuas 2024 resmi dimulai pada Senin (16/10), dengan fokus pada peningkatan disiplin berlalu lintas di wilayah Pontianak.

Operasi Zebra Kapuas 2024 resmi dimulai pada Senin (16/10), dengan fokus pada peningkatan disiplin berlalu lintas di wilayah Pontianak.

TANJUNGPURA.ID (PONTIANAK)   – Operasi Zebra Kapuas 2024 resmi dimulai pada Senin (16/10), dengan fokus pada peningkatan disiplin berlalu lintas di wilayah Pontianak. Sebagai bagian dari operasi tersebut, Seksi Profesi dan Pengamanan (Siepropam) Polresta Pontianak melaksanakan pengecekan surat-surat kendaraan serta kelengkapan personel di lingkungan Polresta Pontianak.

Pengecekan ini dipimpin langsung oleh Kasi Propam Polresta Pontianak, Iptu Ferianto, S.H., yang menyatakan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk memastikan seluruh personel mematuhi aturan lalu lintas sebelum melaksanakan tugas di lapangan.

“Sebagai penegak hukum, kita harus memberikan contoh yang baik kepada masyarakat dalam hal disiplin berlalu lintas. Oleh karena itu, kami lakukan pengecekan kelengkapan kendaraan mulai dari SIM, STNK, hingga kondisi fisik kendaraan,” ujar Iptu Ferianto.

Selain pengecekan kelengkapan kendaraan, Iptu Ferianto juga mengingatkan personel agar senantiasa menjaga keselamatan diri dan memperhatikan peraturan lalu lintas selama bertugas. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran personel dalam berperilaku tertib di jalan serta mendukung suksesnya pelaksanaan Operasi Zebra Kapuas 2024.

Baca Juga :  Belt and Road Journalists Forum 2024 Segera Berlangsung di Chongqing

Operasi Zebra Kapuas sendiri akan berlangsung selama dua minggu, dengan fokus pada penindakan pelanggaran lalu lintas serta edukasi kepada masyarakat untuk menekan angka kecelakaan di jalan raya.

Berita Terkait

Gayung Bersambut Harapan Generasi Muda Mempawah, Sutarmidji Setuju Beri Pelatihan Ekspor-Impor
Sutarmidji Akan Bangun Islamic Center di Sambas, Kenang Ulama Dunia Asal Sambas Syekh Ahmad Khatib
Midji Ngopi dengan Sejumlah Tokoh di Pemangkat
Warga Pemangkat Serbu Bazar Ikan Murah, Sutarmidji Turut Layani Pembeli
Kaesang Minta Kader PSI Kalbar Solid, Menangkan Midji-Didi di Pilgub 2024
Warga Batu Ampar Harapkan Bantuan Beasiswa Kuliah dari Midji-Didi
Didi Haryono Harapkan RSU YARSI Pontianak Terus Berikan Layanan Kesehatan Terbaik
Ratusan Warga dari Berbagai Suku di Pontianak Utara Siap Menangkan Midji-Didi

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 20:56 WIB

Gayung Bersambut Harapan Generasi Muda Mempawah, Sutarmidji Setuju Beri Pelatihan Ekspor-Impor

Kamis, 21 November 2024 - 19:37 WIB

Sutarmidji Akan Bangun Islamic Center di Sambas, Kenang Ulama Dunia Asal Sambas Syekh Ahmad Khatib

Kamis, 21 November 2024 - 17:53 WIB

Midji Ngopi dengan Sejumlah Tokoh di Pemangkat

Kamis, 21 November 2024 - 17:45 WIB

Warga Pemangkat Serbu Bazar Ikan Murah, Sutarmidji Turut Layani Pembeli

Kamis, 21 November 2024 - 08:12 WIB

Kaesang Minta Kader PSI Kalbar Solid, Menangkan Midji-Didi di Pilgub 2024

Kamis, 21 November 2024 - 07:51 WIB

Didi Haryono Harapkan RSU YARSI Pontianak Terus Berikan Layanan Kesehatan Terbaik

Rabu, 20 November 2024 - 18:36 WIB

Ratusan Warga dari Berbagai Suku di Pontianak Utara Siap Menangkan Midji-Didi

Rabu, 20 November 2024 - 14:16 WIB

Sutarmidji Dorong Seluruh Honorer di Kalbar Daftar PPPK: Persiapkan Diri Agar Lulus Seleksi

Berita Terbaru

Calon Gubernur Kalbar nomor urut 1, Sutarmidji ngopi dengan tokoh masyarakat di pusat Kecamatan Pemangkat (Foto: Tim Media Midji-Didi)

Daerah

Midji Ngopi dengan Sejumlah Tokoh di Pemangkat

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:53 WIB