Hadiri Peresmian Rumah HAKKA Kalbar, Cawagub Didi Haryono: Simbol Persatuan dan Kerukunan Kalbar

- Editor

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 05:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat, nomor urut 1, Didi Haryono

Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat, nomor urut 1, Didi Haryono

TANJUNGPURA.ID (PONTIANAK)  – Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat, nomor urut 1, Didi Haryono menghadiri peresmian rumah HAKKA (TOLOU) Kalbar, yang berlokasi di Jalan Sungai Raya, Kubu Raya, Jumat (11/10/2024).

Rumah budaya dengan arsitektur khas tiongkok ini memiliki arsitektur yang sanggat indah, dengan bentuk lingkaran besar. Acara peresmian ini dihadiri sejumlah tokoh. Didi Haryono salah satunya. Kehadiran wakil Sutarmidji itu, disambut antusias tokoh-tokoh masyarakat Tionghoa dari suku HAKKA.

Dia langsung dikalungkan kain, sebagai tanda tamu kehormatan. Dalam kesempatan itu, Didi juga terlihat akrab.Dia menyalami sejumlah tamu yang hadir. Sesekali, ia bercengkerama. Tak hanya itu saja, dia juga meladeni permintaan foto beberapa tokoh yang hadir.

Didi Haryono menyampaikan harapan, agar kehadiran rumah HAKKA menjadi simbol persatuan di Kalbar.

“Saya menyambut baik diresmikannya rumah HAKKA Kalbar ini. Ini akan menambah khasanah budaya, dan simbol persatuan dan kesatuan di Kalbar,” kata Didi Haryono saat menghadiri peresmian rumah HAKKA Kalbar, Jumat (11/10/2024).

Menurut putra kelahiran Sambas ini, persatuan dan kesatuan bangsa merupakan hal yang wajib dirawat. Sebab, Kalbar sendiri merupakan minuatur sebuah negara yang memiliki berbagai etnis dan agama.

Baca Juga :  KPU Kota Pontianak Siap Gelar Debat Pamungkas Pilkada 2024 dengan Fokus Pembangunan Berkelanjutan

” Semua suku, dan agama ada di Kalbar. Keanekaragaman suku bangsa adalah kekuatan yang menjadi perekat persatuan kita,”ungkapnya.

Karena itu, mantan Kapolda Kalbar ini juga berharap agar rumah HAKKA dapat menjadi pusat pengetahuan, edukasi terhadap budaya hingga jadi tempat destinasi wisata masyarakat.

Berita Terkait

Pimpin Delegasi Indonesia di COP29, Hashim Djojohadikusumo Pikat Pendanaan Hijau EUR 1,2 Miliar untuk Sektor Kelistrikan
Pemancangan Tiang Pertama Gedung Sekretariat, PWNU Kalbar Sebut Sutarmidji Salah Satu Tokoh Paling Berjasa
Sapa Relawan Akar Beringin, Maman Abdurrahman Pastikan Sutarmidji Paling Komitmen Bangun Kalbar
Ratusan Masyarakat Madura Siap Menangkan Midji-Didi di Pilgub Kalbar 2024
Midji Sebut Cornelis Memang Tak Peduli Degan Kapuas Raya, Bantah Jika Pemprov Tak Pernah Usulkan DOB ke DPR RI
Sutarmidji Bersama Evan Hobby Makan Ngopi Pagi di Warkop Asiang Merapi
Midji-Didi Dapat Doa dan Dukungan dari Hubabah Annisa
PLN Luncurkan PLTGU Tambak Lorok 779 MW, Menyediakan Energi Efisien dan Ramah Lingkungan

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 19:11 WIB

Pimpin Delegasi Indonesia di COP29, Hashim Djojohadikusumo Pikat Pendanaan Hijau EUR 1,2 Miliar untuk Sektor Kelistrikan

Minggu, 24 November 2024 - 10:53 WIB

Pemancangan Tiang Pertama Gedung Sekretariat, PWNU Kalbar Sebut Sutarmidji Salah Satu Tokoh Paling Berjasa

Minggu, 24 November 2024 - 10:24 WIB

Sapa Relawan Akar Beringin, Maman Abdurrahman Pastikan Sutarmidji Paling Komitmen Bangun Kalbar

Minggu, 24 November 2024 - 10:11 WIB

Ratusan Masyarakat Madura Siap Menangkan Midji-Didi di Pilgub Kalbar 2024

Minggu, 24 November 2024 - 10:05 WIB

Midji Sebut Cornelis Memang Tak Peduli Degan Kapuas Raya, Bantah Jika Pemprov Tak Pernah Usulkan DOB ke DPR RI

Minggu, 24 November 2024 - 09:43 WIB

Midji-Didi Dapat Doa dan Dukungan dari Hubabah Annisa

Sabtu, 23 November 2024 - 11:11 WIB

PLN Luncurkan PLTGU Tambak Lorok 779 MW, Menyediakan Energi Efisien dan Ramah Lingkungan

Sabtu, 23 November 2024 - 11:10 WIB

PLN Tingkatkan Kapasitas Energi, Operasikan PLTGU Tambak Lorok 779 MW dengan Teknologi Ramah Lingkungan

Berita Terbaru