Bersama BPBD, Koramil 1710-06/Agimuga Salurkan Bantuan Korban Banjir 

- Editor

Selasa, 20 Agustus 2024 - 19:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koramil 1710-06/Agimuga, Kodim 1710/Mimika dibawah pimpinan Danramil Lettu Inf Rumayom bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah

Koramil 1710-06/Agimuga, Kodim 1710/Mimika dibawah pimpinan Danramil Lettu Inf Rumayom bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah

TANJUNGPURA.ID (TIMIKA)  – Koramil 1710-06/Agimuga, Kodim 1710/Mimika dibawah pimpinan Danramil Lettu Inf Rumayom bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kab. Mimika langsung melakukan peninjauan dan memberikan bantuan sembako kepada masyarakat yang terdampak banjir akibat hujan intensitas tinggi di Kp. Faka Fuku dan Kp. Masasimamo Distrik Agimuga, Kab. Mimika, Selasa (20/08/2024).

Dalam kesempatan tersebut, Danramil menyampaikan bahwa bantuan tersebut merupakan salah satu bentuk perhatian Pemerintah dan TNI terhadap masyarakat yang mengalami musibah banjir. Kodim 1710/Mimika akan terus berupaya memberikan bantuan baik tenaga maupun logistik secara konsisten dan merata kepada semua lokasi yang terdampak banjir.

Baca Juga :  Kepala BNPB RI Tinjau Langsung Warga Terdampak Banjir di Kubu Raya dan Serahkan Bantuan

“Dengan adanya bantuan dan langkah tanggap darurat yang dilakukan oleh BPBD Mimika dan  Kodim 1710/Mimika melalui Koramil 1710-06/Agimuga, diharapkan masyarakat yang terkena banjir dapat merasakan bantuan dan dukungan penuh dari pemerintah dalam mengatasi dampak bencana tersebut,” ungkap Danramil.

Berita Terkait

eXp Realty Memasuki Türkiye, Menandai Ekspansi Global Kedua hanya dalam Empat Minggu
Cinta Beda Usia? Sebenarnya Gapapa, Lho! Ini 5 Fakta Menarik yang Bikin Kamu Makin Yakin
Generasi Muda dan TNI: Mitra Strategis Menjaga Kedaulatan Bangsa
Huawei dan Hypernet Technologies Resmikan Kerja Sama Strategis untuk Perkuat Infrastruktur Digital UKM di Indonesia
Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO
Dukung Pengembangan Wilayah Kubu Raya, Jalan A. Yani 3 Akan Dibangun Dengan Dana Rp2,5 Miliar
Rio Rahmadanu Pimpin KNPI Pontianak, Siap Bersinergi dengan Disporapar
Sukardi Pimpin Rapat LPTQ, Dorong Kualitas Tilawatil Qur’an di Kapuas Hulu
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 06:07 WIB

eXp Realty Memasuki Türkiye, Menandai Ekspansi Global Kedua hanya dalam Empat Minggu

Sabtu, 19 April 2025 - 05:56 WIB

Cinta Beda Usia? Sebenarnya Gapapa, Lho! Ini 5 Fakta Menarik yang Bikin Kamu Makin Yakin

Sabtu, 19 April 2025 - 05:50 WIB

Generasi Muda dan TNI: Mitra Strategis Menjaga Kedaulatan Bangsa

Sabtu, 19 April 2025 - 05:41 WIB

Huawei dan Hypernet Technologies Resmikan Kerja Sama Strategis untuk Perkuat Infrastruktur Digital UKM di Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 05:31 WIB

Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO

Jumat, 18 April 2025 - 06:53 WIB

Rio Rahmadanu Pimpin KNPI Pontianak, Siap Bersinergi dengan Disporapar

Jumat, 18 April 2025 - 06:37 WIB

Sukardi Pimpin Rapat LPTQ, Dorong Kualitas Tilawatil Qur’an di Kapuas Hulu

Jumat, 18 April 2025 - 06:24 WIB

Stakeholder Kabupaten Landak Sepakat Wujudkan Wilayah Zero Knalpot Brong

Berita Terbaru