Ronaldo, Ronaldinho Dan güero kritik Erling Haaland Setelah Jadi Karakter Clash of Clans

- Editor

Jumat, 24 Mei 2024 - 15:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

  • Pemain sepakbola superstar Norwegia ini diumumkan sebagai karakter Raja Barbar di Clash of Clans, salah satu game seluler terpopuler di dunia yang sudah diunduh lebih dari dua miliar kali
  • Namun para pemain sepak bola legendaris tersebut mengunggah video reaksi dengan mimik lucu di akun media sosial mereka dan berkata bahwa merekalah yang seharusnya mendapat peran utama
  • Penggemar Haaland dapat menyaksikan pertandingannya di sini

TANJUNGPURA.ID (HELSINKI) — Pemain legenda sepak bola Ronaldo, Ronaldinho, dan Sergio Agüero dengan bercanda mengkritik nama pemain striker terkenal, Erling Haaland, di Internet sebagai ungkapan frustrasi mereka atas kesepakatan penting yang baru dilakukan Haaland dengan video game Supercell, Clash of Clans. (17 Mei 2024).

Pemain penyerang asal Norwegia ini telah menjadi karakter ‘Raja Barbar’ yang terkenal di game mobile populer tersebut. Namun pemain legendaris asal Brasil dan Argentina itu mengklaim bahwa seharusnya merekalah yang melakukan kesepakatan tersebut – karena karakter mereka lebih cocok.

Baca Juga :  Jalani Debut di SEMICON SEA 2024, Alpha X Pamerkan Solusi Manufaktur Canggih yang Didukung AI

Kata Ronaldo, Pemain Terbaik FIFA tiga kali dan pemenang Ballon d’Or dua kali: “Saya tidak percaya, bagaimana mungkin mereka memakai Erling Haaland di Clash of Clans. Saya ini Ronaldo Pertama! Tidak ada yang bisa merobohkan pertahanan seperti Ronaldo Pertama.”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ronaldinho, sesama pemenang Piala Dunia dan Ballon d’Or, juga mengatakan“Mereka memang sudah memiliki penyihir di Clash of Clans. Tapi saya menciptakan keajaiban lebih dengan bola sepak di kaki saya.”

Sementara Sergio Agüero, pemain legenda Premier League dan tim nasional Argentina, mengatakan“Semua yang saya lakukan, dia juga melakukannya. Memecahkan rekor atau bermain video game. Tapi sekarang justru dia yang terlibat di game? Tidak mungkin!”

Ketiga pemain ini mengatakan bahwa merekalah yang seharusnya menjadi tokoh kampanye baru Clash of Clans, yang jumlah unduhannya meningkat drastis setelah melibatkan pemain asal Norwegia tersebut. Belum lama ini, Clash of Clans dan Haaland memulai kemitraan baru dengan cuplikan ala film yang epik, lengkap dengan soundtrack khusus untuk Haaland.

Baca Juga :  XCMG Excavator Luncurkan Produk G-Series Terbaru untuk Pasar Global di Acara Customer Festival Edisi Keenam

Erling Haaland menanggapi komentar mereka: “Mereka semua adalah pemain legenda, saya akan libatkan mereka di tim saya kapan saja.”


Supercell adalah perusahaan game asal Helsinki, Finlandia, dan kantornya tersebar di San Francisco, Seoul, dan Shanghai. Sejak diluncurkan pada tahun 2010, perusahaan ini telah menghadirkan lima game ke pasar global: Hay Day, Clash of Clans, Boom Beach, Clash Royale, dan Brawl Stars. Impian Supercell adalah menciptakan game yang dapat dimainkan sebanyak mungkin orang selama bertahun-tahun dan selalu dikenang. AN

Berita Terkait

Silaturahmi Dengan Paguyuban Jawa Kapuas Hulu, Bang Didi Diminta Perbaiki Infrastruktur
Ziarah Kebangsaan di Makam Juang Mandor: Penghormatan kepada Pahlawan dan Penguatan Nasionalisme
Syarief Abdullah Tegaskan Timses Midji-Didi Tak Level Gunakan Kampanye Hitam
DAD Kubu Raya Laksanakan Upacara Adat Ngarumaya Dan Meminta Semua Pihak Mematuhi Dan Mentaati Adat Yang Berlaku
Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia
Pemkab Sintang Rancang Pembentukan Tim Tanggap Insiden Siber, Akhir 2025 Akan Dilaunching
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
Pengawasan Satgas Halal Soroti Pentingnya Sertifikasi Halal dan Peningkatan Infrastruktur RPH Singkawang

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:05 WIB

Silaturahmi Dengan Paguyuban Jawa Kapuas Hulu, Bang Didi Diminta Perbaiki Infrastruktur

Jumat, 22 November 2024 - 17:48 WIB

Ziarah Kebangsaan di Makam Juang Mandor: Penghormatan kepada Pahlawan dan Penguatan Nasionalisme

Jumat, 22 November 2024 - 12:00 WIB

Syarief Abdullah Tegaskan Timses Midji-Didi Tak Level Gunakan Kampanye Hitam

Jumat, 22 November 2024 - 11:28 WIB

DAD Kubu Raya Laksanakan Upacara Adat Ngarumaya Dan Meminta Semua Pihak Mematuhi Dan Mentaati Adat Yang Berlaku

Jumat, 22 November 2024 - 09:05 WIB

Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia

Jumat, 22 November 2024 - 06:24 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

Jumat, 22 November 2024 - 05:51 WIB

Pengawasan Satgas Halal Soroti Pentingnya Sertifikasi Halal dan Peningkatan Infrastruktur RPH Singkawang

Jumat, 22 November 2024 - 05:38 WIB

Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal

Berita Terbaru