DPRD Dukung Penuh Pelantikan Tani Merdeka Indonesia Soroti Potensi Kratom

- Editor

Sabtu, 20 September 2025 - 06:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Kapuas Hulu Yanto

TANJUNGPURA.ID (KAPUAS HULU) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas Hulu memberikan dukungan penuh terhadap pelantikan Tani Merdeka Indonesia (TMI) di wilayah tersebut. Ketua DPRD Kapuas Hulu, Yanto, menyampaikan apresiasinya atas pelantikan TMI dan berharap kepengurusan yang ada dapat bersinergi dan berkolaborasi dengan pemerintah daerah. (19/9/2025) .

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita memberikan apresiasi bahwa Tani Merdeka Indonesia untuk Kapuas Hulu sudah dilantik, dan kemudian kepengurusan yang ada kita bisa sinergi dan kolaborasi dengan pemerintah daerah,” ujar Yanto.

 

Salah satu fokus utama yang disoroti adalah potensi tanaman kratom (Mitragyna speciosa), yang dikenal secara lokal dengan nama “Puri”. Yanto menjelaskan bahwa DPRD telah memberikan dukungan penuh melalui peraturan daerah tentang tata niaga dan tata kelola tanaman kratom.

Baca Juga :  Perusahaan Energi Baru asal Tiongkok VREMT Tampil di EVA

 

“Salah satu komunitas yang sangat primadona sekarang itu adalah tanaman kratom. Yang kita kenal di sini Puri. Nah, kami dari DPRD sudah memberikan dukungan penuh, yaitu adanya peraturan daerah tentang tata niaga dan tata kelola tanaman kratom,” jelasnya.

 

Yanto berharap TMI dapat menjadi perpanjangan tangan pemerintah daerah dalam membina petani di Kabupaten Kapuas Hulu. Selain itu, ia juga mengharapkan adanya inovasi dan produk-produk baru dari sektor pertanian yang dapat dikembangkan selain tanaman kratom.

 

“Harapan kita untuk ke depan dari Tani Merdeka Indonesia yang merupakan perpanjangan daripada pemerintah daerah, ini menjadi perhatian serius bagaimana membina petani kita yang ada di Kabupaten Kapuas Hulu. Dan juga harapan kita ada inovasi-inovasi dan produk-produk baru dari sektor pertanian yang bisa untuk kita kembangkan selain daripada tanaman kratom ini,” tambahnya.

Baca Juga :  Rayakan Anniversary ke-40, UNIQLO Hadirkan Pameran The Art and Science of LifeWear di Paris

 

Yanto menekankan pentingnya sinergitas dan kolaborasi antara TMI dan pemerintah daerah. Ia berharap TMI dapat saling mendukung dan bekerja sama untuk memajukan sektor pertanian di Kapuas Hulu., “pungkasnya.

Berita Terkait

Bank Kalbar Ukir Prestasi, Kepala Divisi SDM Raih Gelar Human Capital Manager Terbaik
Semangat Sumpah Pemuda! Bunda PAUD Kubu Raya Dorong Anak Hebat dan Sehat Lewat Porseni
Bupati Sujiwo: Pemkab Kubu Raya Siap Dukung Penuh Instansi Vertikal untuk Pelayanan Publik
Imigrasi Entikong Tanam Semangat Sumpah Pemuda Lewat Gerakan “Satu Anak Satu Pohon”
UNIQLO Indonesia Hadirkan Koleksi UT Terbaru dari Film ZOOTOPIA Karya Disney Mulai 24 November 2025
Bunda PAUD Kubu Raya: Setiap Anak Adalah Pemenang, Mari Dukung Tumbuh Kembang Mereka
Nasabah BNI Keluhkan Ketidaksesuaian Kredit Modal Kerja, Rugi Hingga Miliaran Rupiah
Sinergi PKK dan Pemprov Kalbar Hadirkan Bantuan Rumah Layak Huni untuk Warga Kubu Raya
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 06:43 WIB

Bank Kalbar Ukir Prestasi, Kepala Divisi SDM Raih Gelar Human Capital Manager Terbaik

Minggu, 2 November 2025 - 06:40 WIB

Semangat Sumpah Pemuda! Bunda PAUD Kubu Raya Dorong Anak Hebat dan Sehat Lewat Porseni

Jumat, 31 Oktober 2025 - 05:41 WIB

Bupati Sujiwo: Pemkab Kubu Raya Siap Dukung Penuh Instansi Vertikal untuk Pelayanan Publik

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:31 WIB

Imigrasi Entikong Tanam Semangat Sumpah Pemuda Lewat Gerakan “Satu Anak Satu Pohon”

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:28 WIB

UNIQLO Indonesia Hadirkan Koleksi UT Terbaru dari Film ZOOTOPIA Karya Disney Mulai 24 November 2025

Selasa, 28 Oktober 2025 - 16:27 WIB

Nasabah BNI Keluhkan Ketidaksesuaian Kredit Modal Kerja, Rugi Hingga Miliaran Rupiah

Selasa, 28 Oktober 2025 - 16:04 WIB

Sinergi PKK dan Pemprov Kalbar Hadirkan Bantuan Rumah Layak Huni untuk Warga Kubu Raya

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:17 WIB

Hangat, Ringan, dan Lembut: Inovasi HEATTECH Cashmere Blend dari UNIQLO Hadirkan Kemewahan yang Fungsional

Berita Terbaru