Wilayah Tengah–Timur Kalbar Berpotensi Hujan, Pesisir Barat Cenderung Cerah

- Editor

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 06:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 BMKG: Wilayah Tengah–Timur Kalbar Berpotensi Hujan, Pesisir Barat Cenderung Cerah

TANJUNGPURA.ID (PONTIANAK)  – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Supadio merilis prakiraan cuaca untuk Kalimantan Barat, berlaku Minggu, 31 Agustus 2025 pukul 07.00 WIB hingga Senin, 1 September 2025 pukul 07.00 WIB.

Berdasarkan prakiraan, sebagian besar wilayah tengah hingga timur Kalbar berpotensi mengalami hujan ringan hingga hujan disertai petir pada siang hingga malam hari. Daerah tersebut meliputi Sanggau, Sintang, Sekadau, Melawi, Kapuas Hulu, Ketapang, Landak, dan Kubu Raya.

Sementara itu, wilayah pesisir barat seperti Sambas, Bengkayang, Kayong Utara, Kota Singkawang, serta Kota Pontianak diprakirakan cenderung cerah hingga berawan sepanjang hari.

Dari sisi suhu, Kalbar akan berada pada kisaran 21 – 34 °C, dengan suhu terendah di Sintang dan Kapuas Hulu (21 – 32 °C) serta tertinggi di Kota Pontianak (24 – 34 °C).

Kecepatan angin diperkirakan berkisar 12 – 33 km/jam, di mana hembusan tertinggi terpantau di wilayah Kayong Utara. Adapun kelembaban udara relatif tinggi, berada pada kisaran 48 – 100 persen, dengan tingkat terendah di Sambas.

Baca Juga :  Solusi Integrated Asset Management Berbasis AI dari Indosat Ooredoo Hutchison Raih Pengakuan Internasional Gartner Eye on Innovation Award

BMKG mengingatkan masyarakat di wilayah yang berpotensi hujan petir agar meningkatkan kewaspadaan, terutama bagi yang beraktivitas di luar ruangan pada siang hingga malam hari.

Berita Terkait

Satgas Korpasgat Bantu Pesawat Grand Caravan Milik AMA Lakukan Remain Overnight di Bandara Tigiles Sinak
Ketua TP PKK Kubu Raya Ajak Kader Bergerak Bersama Wujudkan PKK Tangguh Menuju Indonesia Emas 2045
Satgas Korpasgat Supadio Dukung Operasional Bandara di Distrik Ilaga, Kab. Puncak
Ketua TP PKK Kubu Raya: Jangan Lelah, PKK Harus Terus Bergerak dan Menginspirasi
Bupati Kubu Raya Tekankan Pentingnya Peran PKK dan Komitmen Tuntaskan Infrastruktur serta Air Bersih
Ketua TP PKK Kubu Raya Atzebiyatulensi Sujiwo Tegaskan Peran PKK sebagai Mitra Strategis Pemerintah
Bunda PAUD Kubu Raya Atzebiyatulensi Sujiwo Pantau Langsung Tumbuh Kembang Anak di Sungai Kakap
Bupati Kubu Raya H. Sujiwo Gelar Rapat Koordinasi Bersama Kepala Desa se-Kecamatan Sungai Kakap

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 12:11 WIB

Satgas Korpasgat Bantu Pesawat Grand Caravan Milik AMA Lakukan Remain Overnight di Bandara Tigiles Sinak

Kamis, 16 Oktober 2025 - 11:26 WIB

Ketua TP PKK Kubu Raya Ajak Kader Bergerak Bersama Wujudkan PKK Tangguh Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:29 WIB

Satgas Korpasgat Supadio Dukung Operasional Bandara di Distrik Ilaga, Kab. Puncak

Rabu, 15 Oktober 2025 - 11:33 WIB

Ketua TP PKK Kubu Raya: Jangan Lelah, PKK Harus Terus Bergerak dan Menginspirasi

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:25 WIB

Bupati Kubu Raya Tekankan Pentingnya Peran PKK dan Komitmen Tuntaskan Infrastruktur serta Air Bersih

Selasa, 14 Oktober 2025 - 20:12 WIB

Bunda PAUD Kubu Raya Atzebiyatulensi Sujiwo Pantau Langsung Tumbuh Kembang Anak di Sungai Kakap

Selasa, 14 Oktober 2025 - 19:13 WIB

Bupati Kubu Raya H. Sujiwo Gelar Rapat Koordinasi Bersama Kepala Desa se-Kecamatan Sungai Kakap

Selasa, 14 Oktober 2025 - 19:04 WIB

Bupati Kubu Raya H. Sujiwo Prihatin atas Kasus Anak Bacok Ayah Kandung

Berita Terbaru