Kadinsos Puncak Salurkan Bantuan Awal untuk Pengungsi Sinak, Didampingi Satgas Kopasgat

- Editor

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Kadinsos Puncak Salurkan Bantuan Awal untuk Pengungsi Sinak, Didampingi Satgas Kopasgat

Kadinsos Puncak Salurkan Bantuan Awal untuk Pengungsi Sinak, Didampingi Satgas Kopasgat

TANJUNGPURA.ID (PAPUA TENGAH) — Pemerintah Kabupaten Puncak kembali menunjukkan kepedulian terhadap warga pengungsi di Distrik Sinak. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Puncak, Asher Tabuni, S.Pak., melakukan kunjungan langsung ke lokasi pengungsian dan menyalurkan bantuan awal kepada pengungsi dari Distrik Yugumuak, Pogoma, dan Sinak Barat pada Senin, 30 Juni 2025.

Kunjungan ini merupakan tindak lanjut setelah sebelumnya Penjabat Sekda Kabupaten Puncak juga sempat berkunjung dan memberikan bantuan kepada para pengungsi. ( (01/07/2025)

Dalam kunjungan kali ini, Kadinsos didampingi oleh Asisten Kadinsos, Tan Viktor, dan mendapat pengawalan penuh dari personel Satgas Kopasgat, yang dipimpin oleh Lettu Pas Evan Melsen Worobay, S.Tr.(Han) serta Lettu Pas Rizki Amrullah Oktavido, S.Tr.(Han).

Bantuan yang diserahkan berupa beras, terpal, dan mie instan, yang langsung diterima oleh perwakilan warga pengungsi.

“Kami hadir untuk melihat langsung kondisi masyarakat dan membawa bantuan awal. Ini langkah pertama, selanjutnya pemerintah daerah akan mengirimkan dukungan lebih besar serta solusi jangka panjang,” ujar Kadinsos Asher Tabuni.

Kegiatan berjalan aman dan tertib berkat pengamanan dan pendampingan dari Kopasgat. Personel di lapangan tidak hanya menjaga situasi, tapi juga turut membantu proses distribusi serta memberikan rasa aman bagi warga terdampak.

Baca Juga :  PLN UP2B Kalbar Tebarkan Semangat Literasi, Salurkan Bantuan Buku dan Sarana Belajar di Sungai Raya

Masyarakat menyambut baik kunjungan ini dan berharap bantuan lanjutan segera datang mengingat kebutuhan yang masih sangat mendesak.

Berita Terkait

Bapas Kelas I Semarang Tebar Kepedulian, Bagikan Sembako untuk Masyarakat dan Klien
Intip Gaya Layering Refal Hady Saat Liburan di Jepang. Winter Travel Went Stylish!
Cuaca Tak Menentu? Begini Cara Pilih Pakaian yang Tepat untuk Musim Pancaroba
Najla Ashifa Resmikan Kantor Jasa Akuntan ASF, Siap Dampingi UMKM dan Pelaku Usaha di Pontianak
UNIQLO Luncurkan Personal Color Tool: Bantu Kamu Temukan Palet Warna yang Paling Sesuai
Gubernur Ria Norsan Apresiasi Antusiasme Pemuda dalam Dialog Lintas Etnis Kalbar
Bank Kalbar Ukir Prestasi, Kepala Divisi SDM Raih Gelar Human Capital Manager Terbaik
Semangat Sumpah Pemuda! Bunda PAUD Kubu Raya Dorong Anak Hebat dan Sehat Lewat Porseni

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 18:06 WIB

Bapas Kelas I Semarang Tebar Kepedulian, Bagikan Sembako untuk Masyarakat dan Klien

Kamis, 13 November 2025 - 17:54 WIB

Intip Gaya Layering Refal Hady Saat Liburan di Jepang. Winter Travel Went Stylish!

Senin, 10 November 2025 - 09:18 WIB

Cuaca Tak Menentu? Begini Cara Pilih Pakaian yang Tepat untuk Musim Pancaroba

Senin, 10 November 2025 - 08:52 WIB

Najla Ashifa Resmikan Kantor Jasa Akuntan ASF, Siap Dampingi UMKM dan Pelaku Usaha di Pontianak

Minggu, 9 November 2025 - 08:34 WIB

UNIQLO Luncurkan Personal Color Tool: Bantu Kamu Temukan Palet Warna yang Paling Sesuai

Rabu, 5 November 2025 - 06:43 WIB

Bank Kalbar Ukir Prestasi, Kepala Divisi SDM Raih Gelar Human Capital Manager Terbaik

Minggu, 2 November 2025 - 06:40 WIB

Semangat Sumpah Pemuda! Bunda PAUD Kubu Raya Dorong Anak Hebat dan Sehat Lewat Porseni

Jumat, 31 Oktober 2025 - 05:41 WIB

Bupati Sujiwo: Pemkab Kubu Raya Siap Dukung Penuh Instansi Vertikal untuk Pelayanan Publik

Berita Terbaru