Kapolres Kapuas Hulu Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke DPRD, Perkuat Sinergi Kamtibmas Yang Kondusif

- Editor

Selasa, 6 Mei 2025 - 06:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Kapolres Kapuas Hulu Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke DPRD,


TANJUNGPURA.ID (KAPUAS HULU)
– Dalam rangka mempererat hubungan kelembagaan dan memperkuat sinergitas lintas sektor, Kapolres Kapuas Hulu AKBP Roberto Aprianto Uda, S.I.K., M.H. melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas Hulu. (5/5/2025).

 

Dalam Sesi Kunjungan Kapolres disambut hangat oleh Ketua DPRD Kapuas Hulu, Yanto,Dan Wakil Ketua DPRD Abdul Hamid bersama sejumlah anggota dewan lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam suasana penuh kekeluargaan, pertemuan tersebut membahas berbagai isu strategis, mulai dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), hingga dukungan DPRD terhadap program-program kepolisian di wilayah Kapuas Hulu.

Kapolres menyampaikan bahwa sinergi antara Polri dan DPRD sangat penting dalam menjaga stabilitas wilayah, terutama menjelang agenda-agenda penting seperti pelaksanaan Pilkada dan kegiatan sosial masyarakat.

Baca Juga :  Ekspor Bungkil Sawit Dari Badau Tembus 1.000 Ton, Devisa Capai USD 35.000

Kami dari Polres Kapuas Hulu siap berkolaborasi dan bersinergi dengan DPRD demi menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Keamanan bukan hanya tanggung jawab Polri, tapi merupakan tanggung jawab bersama,” ujar AKBP Roberto Aprianto Uda. Ketua DPRD Kapuas Hulu, Yanto, mengapresiasi kunjungan Kapolres beserta jajaran. Ia menyatakan DPRD siap menjadi mitra aktif Polri dalam menciptakan lingkungan yang aman, damai, dan harmonis.

Kita semua punya tujuan yang sama, yaitu menjaga kedamaian dan kesejahteraan masyarakat Kapuas Hulu. DPRD siap mendukung langkah-langkah strategis Polres,” ucapnya.

Kegiatan silaturahmi ini ditutup dengan diskusi ringan dan foto bersama, sebagai simbol komitmen bersama untuk terus menjaga komunikasi, koordinasi, dan kolaborasi demi Kapuas Hulu yang lebih baik.

Baca Juga :  Penurunan Oprit Jembatan Kapuas Putussibau Memprihatinkan, Warga Minta Tindakan Cepat

Dengan adanya kunjungan silaturahmi ini, diharapkan dapat memperkuat sinergi antara Polres Kapuas Hulu dan DPRD dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Dengan komitmen bersama, diharapkan Kapuas Hulu dapat menjadi daerah yang lebih aman, damai, dan sejahtera.

Berita Terkait

Perluas Layanan, Bapas Semarang Siapkan Pos Bapas di Kabupaten Demak
STIKes YARSI Pontianak Kukuhkan Lulusan Tangguh untuk Daerah 3T dan Layanan Kesehatan Kalbar
Peringatan Keras Yohan Betty Desak Aparat Gelar Razia Layangan Kawat Demi Ketertiban Umum dan PLN
Jumlah Lulusan Melonjak, STIKes Yarsi Pontianak Perkuat Pendampingan Menuju Dunia Kerja
ARIGATO INDONESIA 2025: UNIQLO Ajak Pelanggan Berbagi Cerita dan Salurkan Donasi 1.000 Pakaian bagi Petugas Damkar dan PPSU
Tokoh Wanita Melayu Pontianak Imbau Hentikan Layang-Layang Bertali Kawat Demi Keselamatan dan Kelancaran Listrik
Bapas Kelas I Semarang Tebar Kepedulian, Bagikan Sembako untuk Masyarakat dan Klien
Tokoh Agama Pontianak Imbau Permainan Layang-Layang Dipindah ke Area Terbuka Demi Hindari Gangguan Listrik

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 19:19 WIB

Perluas Layanan, Bapas Semarang Siapkan Pos Bapas di Kabupaten Demak

Kamis, 20 November 2025 - 15:13 WIB

STIKes YARSI Pontianak Kukuhkan Lulusan Tangguh untuk Daerah 3T dan Layanan Kesehatan Kalbar

Kamis, 20 November 2025 - 14:34 WIB

Peringatan Keras Yohan Betty Desak Aparat Gelar Razia Layangan Kawat Demi Ketertiban Umum dan PLN

Rabu, 19 November 2025 - 18:46 WIB

Jumlah Lulusan Melonjak, STIKes Yarsi Pontianak Perkuat Pendampingan Menuju Dunia Kerja

Rabu, 19 November 2025 - 10:21 WIB

ARIGATO INDONESIA 2025: UNIQLO Ajak Pelanggan Berbagi Cerita dan Salurkan Donasi 1.000 Pakaian bagi Petugas Damkar dan PPSU

Senin, 17 November 2025 - 18:06 WIB

Bapas Kelas I Semarang Tebar Kepedulian, Bagikan Sembako untuk Masyarakat dan Klien

Minggu, 16 November 2025 - 14:44 WIB

Tokoh Agama Pontianak Imbau Permainan Layang-Layang Dipindah ke Area Terbuka Demi Hindari Gangguan Listrik

Sabtu, 15 November 2025 - 14:49 WIB

Tokoh Adat Kubu Raya Imbau Warga Tinggalkan Tali Kawat dan Main Layang-Layang di Area Aman

Berita Terbaru