Demokrat Kalbar Gelar Konsolidasi Menangkan Sutarmidji-Didi Haryono di Pilgub Kalbar, Evi: Kita Amankan Amanah DPP

- Editor

Sabtu, 16 November 2024 - 07:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DPD Partai Demokrat Kalbar komitmen memenangkan pasangan Midji-Didi (Foto: Tim Media Midji-Didi)

DPD Partai Demokrat Kalbar komitmen memenangkan pasangan Midji-Didi (Foto: Tim Media Midji-Didi)

TANJUNGPURA.ID (PONTIANAK) – DPD Partai Demokrat Kalimantan Barat menggelar konsolidasi pemenangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar Sutarmidji-Didi Haryono yang telah diusung pada Pilkada 2024

Konsolidasi ini digelar Partai Demokrat Kalimantan Barat se-Kalbar, Jumat (15/11/2024). Konsolidasi diikuti 14 DPC Partai Demokrat yang tersebar di Kabupaten dan Kota di Kalbar.

Mereka rapatkan barisan, dengan tekad memenangkan Pilkada Kalbar dan mengantarkan pasangan Sutarmidji-Didi Haryono menang di Pilgub Kalbar 27 November 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua DPD Partai Demokrat Kalimantan Barat, Ermin Elviani mengawali sambutan dengan seruan penyemangat seluruh kader. Ia meneriakkan yel-yel ‘Midji-Didi’ yang kontan dijawab ‘Lanjot Agik’ oleh seluruh kader yang hadir.

Baca Juga :  Arvin Kembali Bawa Harum Nama Kubu Raya, Gondol 2 Piala Di Kejuaraan Menembak Nasional Tanfoglio Cup

Ermin Elviani mengatakan, konsolidasi yang digelar Demokrat Kalbar ini, fokus untuk pemenangan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kalbar nomor urut 1, Sutarmidji-Didi Haryono di Pilgub Kalbar 2024.

“Kami memang tidak mengundang calon kepala daerah Kabupaten dan Kota karena kita ingin fokus pemenangan Sutarmidji-Didi di Pilkada Kalbar 2024,” kata Ermin Elviani saat memberi sambutan.

Ermin meminta agar setiap kader Demokrat mengamankan perintah partai yang saat ini sudah menyatakan dukungan kepada pasangan Sutarmidji-Didi Haryono.

Baca Juga :  Sutarmidji Dapat Doa Dari Keluarga Besar Ponpes Hidayatur Ruhama

“Sehingga semua kader wajib memenangkan pasangan Sutarmidji-Didi,”ungkapnya.

Anggota DPRD Kalbar ini juga meminta seluruh kader bekerja keras menyosialisasikan pasangan Sutarmidji-Didi Haryono dan seluruh calon kepala daerah yang diusung partai Demokrat di Pilkada 2024.

Berita Terkait

Jelang Akhir Tahun 2025, FKDM Kalbar Gelar Dialog Kewaspadaan Dini Hadirkan Gubernur dan Kapolda
Tahun 2025 Jadi Momentum Positif Keterbukaan Informasi Publik di Kalbar
Resmi Tahap II, Dua Tersangka Korupsi Dana Hibah GKE Sintang Ditahan di Rutan Kelas II A
Gempur Peredaran Gelap: Pangdam XII/Tpr Musnahkan 30 Kg Sabu dan Ribuan Senjata Api Rakitan
Bupati Sujiwo Turun Langsung, Proyek Penimbunan Living Mall Kubu Raya Disetop, Ini Penyebabnya
UNTAN Pertahankan Predikat Informatif Nasional 2025, Tegaskan Komitmen Transparansi
Target Launching Malam Tahun Baru, Bupati Sujiwo Pastikan Progres Bundaran Gaforaya Capai 82 Persen
Bupati Sujiwo Tegaskan Pengawasan Ketat Truk Material, Jalan Kubu Raya Harus Tetap Bersih

Berita Terkait

Jumat, 19 Desember 2025 - 22:09 WIB

Jelang Akhir Tahun 2025, FKDM Kalbar Gelar Dialog Kewaspadaan Dini Hadirkan Gubernur dan Kapolda

Jumat, 19 Desember 2025 - 16:26 WIB

Tahun 2025 Jadi Momentum Positif Keterbukaan Informasi Publik di Kalbar

Jumat, 19 Desember 2025 - 08:21 WIB

Resmi Tahap II, Dua Tersangka Korupsi Dana Hibah GKE Sintang Ditahan di Rutan Kelas II A

Jumat, 19 Desember 2025 - 08:14 WIB

Gempur Peredaran Gelap: Pangdam XII/Tpr Musnahkan 30 Kg Sabu dan Ribuan Senjata Api Rakitan

Jumat, 19 Desember 2025 - 08:06 WIB

Bupati Sujiwo Turun Langsung, Proyek Penimbunan Living Mall Kubu Raya Disetop, Ini Penyebabnya

Jumat, 19 Desember 2025 - 08:02 WIB

Target Launching Malam Tahun Baru, Bupati Sujiwo Pastikan Progres Bundaran Gaforaya Capai 82 Persen

Jumat, 19 Desember 2025 - 08:01 WIB

Bupati Sujiwo Tegaskan Pengawasan Ketat Truk Material, Jalan Kubu Raya Harus Tetap Bersih

Jumat, 19 Desember 2025 - 07:58 WIB

Bupati Sujiwo Apresiasi Pelaku Usaha, Jalur Pedestrian Kawasan Komersial Kubu Raya Ditarget Nyambung Akhir Tahun

Berita Terbaru