Wadanjen Akademi TNI Kunjungi Ketum DPP Pepabri

- Editor

Rabu, 2 Oktober 2024 - 14:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Komandan Jenderal (Wadanjen) Akademi TNI Marsda TNI  I Wayan Sulaba, S.Sos., M.Sc. mewakili Panglima TNI

Wakil Komandan Jenderal (Wadanjen) Akademi TNI Marsda TNI I Wayan Sulaba, S.Sos., M.Sc. mewakili Panglima TNI

TANJUNGPURA.ID (JAKARTA) –   Wakil Komandan Jenderal (Wadanjen) Akademi TNI Marsda TNI  I Wayan Sulaba, S.Sos., M.Sc. mewakili Panglima TNI mengunjungi Ketum DPP Pepabri Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar di ruang kerjanya Jl. Diponegoro No.53 Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (1/10/2024).

 

Kegiatan kunjungan ini merupakan rangakaian dari  peringatan HUT ke-79 TNI juga merupakan bagian dari tradisi TNI untuk menjaga silahturahmi dengan para senior dan purnawirawan yang telah berjasa bagi bangsa dan negara.

 

Dalam obrolannya, Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar menyampaikan bebrapa masukan diantaranya untuk menjaga persatuan dan kesatuan NKRI kuncinya adalah TNI dan Polri harus kompak dan sinergi. Sinergitas TNI Polri merupakan jaminan kokohnya NKRI. Mantan Danjen Kopaasus ini juga berpesan untuk terus menjaga kepercayaan rakyat kepada TNI yang selama ini bagus.

 

Turut hadir pada anjangsana ini  Brigjen TNI (Purn) Budi Prasetyo  Wakil Sekjen Pepabri, Letkol Laut (KH) Arief Jatmiko, S.Pd.Pgs. Kasubbidrenkorlip Bidproddok Puspen TNI, Letkol Kav Komarudin Pabandya-2/Lakgar Paban I/Ren Ster TNI dan Mayor Cku Erlan Kasi Urku Bagum Sahli Panglima TNI.

Baca Juga :  Pagelaran Wayang Golek Turut Meriahkan Rangkaian HUT ke-79 TNI Untuk Menjaga Warisan Budaya Nusantara

 

Berita Terkait

Kopasgat dan TNI-Polri Kawal Stabilitas Dogiyai di HUT Bhayangkara ke-79
BMKG: Sejumlah Wilayah di Kalbar Berpotensi Diguyur Hujan, Waspadai Akan Hal Ini
BMKG : Waspada Hujan Lebat Untuk 2 Wilayah Ini
Kualitas Udara Kalbar Dalam Kategori Sedang, Mempawah Tertinggi
Polda Kalbar Gelar Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 Dengan Berbagai Elemen
Perayaan HUT Bhayangkara Ke-79, Pemkab Kubu Raya Siapkan Ini
Arti 79 Tumpeng di Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Di Kubu Raya
Harapan Bupati Sujiwo Di HUT Bhayangkara 79

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 09:43 WIB

Kopasgat dan TNI-Polri Kawal Stabilitas Dogiyai di HUT Bhayangkara ke-79

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:36 WIB

BMKG: Sejumlah Wilayah di Kalbar Berpotensi Diguyur Hujan, Waspadai Akan Hal Ini

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:35 WIB

BMKG : Waspada Hujan Lebat Untuk 2 Wilayah Ini

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:30 WIB

Kualitas Udara Kalbar Dalam Kategori Sedang, Mempawah Tertinggi

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:29 WIB

Polda Kalbar Gelar Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 Dengan Berbagai Elemen

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:25 WIB

Arti 79 Tumpeng di Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Di Kubu Raya

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:24 WIB

Harapan Bupati Sujiwo Di HUT Bhayangkara 79

Rabu, 2 Juli 2025 - 06:22 WIB

MTQ ke-33 Kota Pontianak Resmi Dimulai, Wali Kota Harap Lahirkan Generasi Qurani

Berita Terbaru

BMKG

BMKG : Waspada Hujan Lebat Untuk 2 Wilayah Ini

Rabu, 2 Jul 2025 - 06:35 WIB