Pagelaran Wayang Golek Turut Meriahkan Rangkaian HUT ke-79 TNI Untuk Menjaga Warisan Budaya Nusantara

- Editor

Minggu, 22 September 2024 - 11:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aspers Panglima TNI Marsda TNI Mohammad Syafii, S.I.P., M.M. mewakili Panglima TNI menghadiri Pagelaran Wayang Golek

Aspers Panglima TNI Marsda TNI Mohammad Syafii, S.I.P., M.M. mewakili Panglima TNI menghadiri Pagelaran Wayang Golek

TANJUNGPURA.ID (JAKARTA) –  Aspers Panglima TNI Marsda TNI Mohammad Syafii, S.I.P., M.M. mewakili Panglima TNI menghadiri Pagelaran Wayang Golek sebagai rangkaian dalam kegiatan Peringatan HUT ke-79 TNI Tahun 2024 yang diselenggarakan di Lapangan Silang Monas Jakarta Pusat, Jumat (20/09/2024).

 

Panglima TNI dalam sambutannya yang dibacakan oleh Aspers Panglima TNI menyampaikan pentingnya menjaga dan melestarikan kesenian Wayang Golek sebagai warisan budaya Indonesia yang mengandung nilai-nilai luhur dan filosofi kehidupan yang dapat menjadi teladan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

 

“Kesenian Wayang Golek mengandung pengajaran, filosofi dan tuntunan luhur yang dikemas dalam cerita yang dilakoni oleh tokoh-[1]tokoh di dalamnya. Cerita yang diangkat dalam suatu pagelaran sarat dengan ajaran[1] kehidupan, sedangkan tokoh-tokoh dalam pewayangan menjadi penggambaran berbagai sifat manusia. Keduanya diramu dalam sebuah rangkaian cerita dan menjadi karya budaya yang sangat luhur,” ungkapnya

 

Wayang Golek yang dibawakan oleh Dalang Khanha Kosasih Sunarya dari Sanggar Seni Giriharja 2 ini menjadi sarana untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Turut menyaksikan Pagelaran Wayang Golek diantaranya Asrenum Panglima TNI, Kapusbintal, Waaspers Panglima TNI dan pejabat tinggi TNI lainnya.

Baca Juga :  Safari Ramadhan Kapolres Kubu Raya: Kesehatan Jamaah dan Keamanan Anak Prioritas Utama

 

 

Berita Terkait

Kaesang Minta Kader PSI Kalbar Solid, Menangkan Midji-Didi di Pilgub 2024
Warga Batu Ampar Harapkan Bantuan Beasiswa Kuliah dari Midji-Didi
Didi Haryono Harapkan RSU YARSI Pontianak Terus Berikan Layanan Kesehatan Terbaik
Ratusan Warga dari Berbagai Suku di Pontianak Utara Siap Menangkan Midji-Didi
Sutarmidji Dorong Seluruh Honorer di Kalbar Daftar PPPK: Persiapkan Diri Agar Lulus Seleksi
Semangat Berbagi PLN Junior 2024: Anak-Anak PLN Peduli pada Rumah Yatim Ar-Rohmah
Program Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Pemkot Pontianak
PLN Junior 2024: Aksi Kebaikan Anak-Anak PLN Menyambut Hari Anak Sedunia

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 08:12 WIB

Kaesang Minta Kader PSI Kalbar Solid, Menangkan Midji-Didi di Pilgub 2024

Kamis, 21 November 2024 - 08:07 WIB

Warga Batu Ampar Harapkan Bantuan Beasiswa Kuliah dari Midji-Didi

Kamis, 21 November 2024 - 07:51 WIB

Didi Haryono Harapkan RSU YARSI Pontianak Terus Berikan Layanan Kesehatan Terbaik

Rabu, 20 November 2024 - 18:36 WIB

Ratusan Warga dari Berbagai Suku di Pontianak Utara Siap Menangkan Midji-Didi

Rabu, 20 November 2024 - 14:16 WIB

Sutarmidji Dorong Seluruh Honorer di Kalbar Daftar PPPK: Persiapkan Diri Agar Lulus Seleksi

Rabu, 20 November 2024 - 12:07 WIB

Program Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Pemkot Pontianak

Rabu, 20 November 2024 - 11:09 WIB

PLN Junior 2024: Aksi Kebaikan Anak-Anak PLN Menyambut Hari Anak Sedunia

Rabu, 20 November 2024 - 10:16 WIB

Jelang Hari Anak Sedunia, PLN Junior Tebar Kebaikan ke Rumah Anak Yatim Ar-Rohmah Banjarbaru

Berita Terbaru