Rayakan Dies Natalis Ke- 70, Kapolri Sampaikan Ucapan Selamat Kepada GMNI

- Editor

Minggu, 24 Maret 2024 - 15:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolri Sampaikan Ucapan Selamat Kepada GMNI

Kapolri Sampaikan Ucapan Selamat Kepada GMNI

 TANJUNGPURA.ID (JAKARTA) – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) memperingati dies natalis yang ke-70 dengan tema “Kobarkan spirit berdikari sambut Indonesia emas 2045”.

Jendral Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. menyampaikan ucapan selamat dan suksesnya atas terselenggaranya dies natalis ke-70 GMNI.

Ia mendoakan GMNI tetap solid dan mandiri serta terus melahirkan kader-kader pemimpin bangsa dalam mewujudkan Indonesia emas 2045.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga semakin solid dan mandiri serta terus melahirkan kader-kader pemimpin bangsa yang unggul dan kompetitif sebagai modal utama mewujudkan visi Indonesia emas 2045”, Ujarnya dalam video singkat yang diuplod di instagram resmi Dewan Pimpinan Pusat (DPP) GMNI

Baca Juga :  Satgas Korpasgat Dampingi Kedatangan Wakil Gubernur Papua Tengah di Bandara Enarotali dalam Rangka HUT ke-29

Usia organisasi yang tidak muda dan mudah bagi GMNI,  ketua cabang GMNI kota Pontianak Fajar Aldini menyampaikan, dirinya meyakini bahwa pada momentum dies natalis ini kader GMNI harus refleksi dan evaluasi diri dalam mewujudkan indonesia emas 2045 dan mampu memenangkan zaman.

“Diusia yang tidak lagi muda dan mudah, sebagai kader  GMNI kita harus menjadikan momentum ini sebagai refleksi dan evaluasi. sebab tema indonesia emas 2045 ini harus kita wujudkan, zaman harus kita menangkan,”,ketika ditemui di warung kopi nikmat rasa, Jalan Hijas pada 24 maret 2024.

Baca Juga :  Mulut APH Jadi Alat Serang Paslon di Pilkada Kalbar? Jaksa Bantah Cawe-Cawe

Tentunya momentum ini merupakan hari bahagia bagi seluruh kader GMNI di setiap penjuru Nusantara dan menjadi titik balik perjuangan GMNI dalam menjaga nilai-nilai marhaen agar tetap terpatri dalam relung hati bangsa.

Berita Terkait

Bapas I Semarang Siap Wujudkan Registrasi Klien yang Akurat dan Terstandar Nasional
UNIQLO Rayakan 30 Tahun Tamagotchi dengan Koleksi UT Nostalgia dan Mainan Tamagotchi
Bupati Kubu Raya Pimpin Upacara HUT ke-80 PGRI dan Hari Guru Nasional 2025
Bapas Kelas I Semarang Berikan Pembekalan untuk 44 Peserta Magang
UNIQLO Rilis UTme! Pokémon Fall/Winter 2025 dengan Seri Pokémon City Badges
Agenda Rutin FPK Kalbar, Ziarah Mandor Akan Dilanjutkan dengan Aksi Sosial Bersih-Bersih Situs Sejarah
Wujudkan Industri Baru: Fast Retailing Naikkan Target Pengurangan Emisi Gas Rumah Kaca dalam Rantai Pasokan
Perluas Layanan, Bapas Semarang Siapkan Pos Bapas di Kabupaten Demak

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 05:43 WIB

Bapas I Semarang Siap Wujudkan Registrasi Klien yang Akurat dan Terstandar Nasional

Rabu, 26 November 2025 - 11:52 WIB

UNIQLO Rayakan 30 Tahun Tamagotchi dengan Koleksi UT Nostalgia dan Mainan Tamagotchi

Selasa, 25 November 2025 - 18:09 WIB

Bupati Kubu Raya Pimpin Upacara HUT ke-80 PGRI dan Hari Guru Nasional 2025

Senin, 24 November 2025 - 19:05 WIB

Bapas Kelas I Semarang Berikan Pembekalan untuk 44 Peserta Magang

Senin, 24 November 2025 - 14:25 WIB

UNIQLO Rilis UTme! Pokémon Fall/Winter 2025 dengan Seri Pokémon City Badges

Minggu, 23 November 2025 - 19:40 WIB

Wujudkan Industri Baru: Fast Retailing Naikkan Target Pengurangan Emisi Gas Rumah Kaca dalam Rantai Pasokan

Kamis, 20 November 2025 - 19:19 WIB

Perluas Layanan, Bapas Semarang Siapkan Pos Bapas di Kabupaten Demak

Kamis, 20 November 2025 - 15:13 WIB

STIKes YARSI Pontianak Kukuhkan Lulusan Tangguh untuk Daerah 3T dan Layanan Kesehatan Kalbar

Berita Terbaru