Operasi Penyakit Masyarakat, Polisi Amankan Penjual Miras Dipontianak

- Editor

Minggu, 24 Maret 2024 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Barang bukti miras

Barang bukti miras

TANJUNGPURA.ID (PONTIANAK)  – Polresta Pontianak dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas menggelar operasi Penyakit masyarakat (Pekat) yang digelar selama 14 hari mulai 21 maret hingga 4 April mendatang.

Operasi ini menyasar pada perjudian, prostitusi, premanisme, serta peredaran Narkoba dan miras Kata Kabag Ops Polresta Pontianak Kompol Joko Sutriyatno saat memimpin tim operasi Pekat dikawasan pasar tengah Pontianak,minggu (24/3/2024) malam.

“Dari kegiatan operasi malam ini,dijelaskan Joko Sutriyatno berhasil mengamankan penjual miras jenis tuak dikawasan pasar tengah dengan pemilik barang bukti berinisial DEP (52) warga kecamatan Pontianak Kota dengan barang bukti 1 jerigen minuman jenis tuak, 4 Botol kecil minuman jenis tuak, dan 1 botol besar minuman jenis tuak yang sudah siap jual”.jelasnya.

Dibulan Ramadhan ini kita akan terus tingkatkan Kegiatan operasi ini untuk menyisir tempat yang diduga sebagai tempat peredaran miras maupun lokasi yang dijadikan sebagai tempat memproduksi miras ilegal agar konsentrasi saat ibadah puasa berjalan dengan nyaman dan aman.

Baca Juga :  Hermawansyah Terus Mantapkan Langkah Menuju Pilkada Mempawah 2024

Berita Terkait

Zat Besi dalam Susu Pertumbuhan untuk Mneingkatkan Imunitas Anak
Polres Melawi Mengamankan JR Alias R di Duga Melakukan Cabul
Maksimalkan Keamanan Imlek dan Cap Go Meh 2025 di Pontianak: Upaya Sinergis Operasi Liong Kapuas dan Satgas Preventif
Bhabinkamtibmas Kel Parit Mayor Bersinergi Dengan Babinsa Berikan Paket Sembako Kewarga Kurang Mampu
Polresta Pontianak Patroli Skala Besar di Jam Rawan Malam Hari Ciptakan Kamtibmas Aman dan Kondusif
Danlanud Sultan Hasanuddin Sambut Baik Sosialisasi PT. Asabri Dan Bank Tabungan Negara
Merajut Hobi Menjadi Karya Seni, Kriya Maya Diakui Dunia
Festival Buah Lokal Perkenalkan Aneka Ragam Buah-buahan

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:18 WIB

Zat Besi dalam Susu Pertumbuhan untuk Mneingkatkan Imunitas Anak

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:05 WIB

Polres Melawi Mengamankan JR Alias R di Duga Melakukan Cabul

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:48 WIB

Maksimalkan Keamanan Imlek dan Cap Go Meh 2025 di Pontianak: Upaya Sinergis Operasi Liong Kapuas dan Satgas Preventif

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:38 WIB

Bhabinkamtibmas Kel Parit Mayor Bersinergi Dengan Babinsa Berikan Paket Sembako Kewarga Kurang Mampu

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:25 WIB

Polresta Pontianak Patroli Skala Besar di Jam Rawan Malam Hari Ciptakan Kamtibmas Aman dan Kondusif

Jumat, 7 Februari 2025 - 08:24 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Sambut Baik Sosialisasi PT. Asabri Dan Bank Tabungan Negara

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:32 WIB

Merajut Hobi Menjadi Karya Seni, Kriya Maya Diakui Dunia

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:03 WIB

Festival Buah Lokal Perkenalkan Aneka Ragam Buah-buahan

Berita Terbaru