Lasarus Puji Swasta Yang Bantu Pembangunan Bandara Singkawang

- Editor

Kamis, 21 Maret 2024 - 11:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lasarus Puji Swasta Yang Bantu Pembangunan Bandara Singkawang

Lasarus Puji Swasta Yang Bantu Pembangunan Bandara Singkawang

TANJUNGPURA.ID (SINGKAWANG) – Ketua Komisi V DPR RI Lasarus menyebut Bandara Singkawang yang baru saja diresmikan oleh Presiden Jokowi sebagai kabar baik bagi Provinsi Kalimantan Barat. Dirinya meyakini, kehadiran Bandara Singkawang akan memberikan efek berganda bagi masyarakat karena akses yang makin terbuka.

 

“Dengan makin terbukanya akses suatu daerah, masyarakat akan memperoleh manfaat berlipat ganda. Usaha-usaha baru pun pasti akan tumbuh yang pada akhirnya akan bermuara pada peningkatan kesejahteraan masyarakat,” ujarnya dalam keterangan tertulis yang dibagikannya kepada awak media, Kamis (21/3/2024).

 

Lasarus juga mengapresiasi peran swasta yang ikut berpartisipasi membangun bandara tersebut. Dia menilai para pengusaha yang ikut memberikan sumbangan untuk bandar udara ini merupakan sosok-sosok yang peduli akan kemajuan daerah.

 

“Sepertinya kita semua sepakat untuk memberikan apresiasi dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada para pengusaha yang sudah berkontribusi dalam pembangunan Bandara Singkawang. Kekayaan mereka nyatanya sama besarnya dengan kepeduliannya dalam memajukan daerah,” imbuhnya.

 

Untuk diketahui, Bandara Singkawang dibangun dengan menggunakan skema kerja sama pemerintah dengan menggunakan APBN dan badan usaha swasta melalui corporate social responsibility (CSR) dari pengusaha sukses asal Singkawang. Dari total biaya Rp 427 miliar untuk pembangunan bandara, para pengusaha Singkawang menyumbang sebesar Rp 155 miliar. (tim liputan).

Baca Juga :  Pesan Ketua PWNU Kalbar Sambut Pelaksanaan Puasa Pada Ramadhan 1445 H/2024

Berita Terkait

Gayung Bersambut Harapan Generasi Muda Mempawah, Sutarmidji Setuju Beri Pelatihan Ekspor-Impor
Sutarmidji Akan Bangun Islamic Center di Sambas, Kenang Ulama Dunia Asal Sambas Syekh Ahmad Khatib
Midji Ngopi dengan Sejumlah Tokoh di Pemangkat
Warga Pemangkat Serbu Bazar Ikan Murah, Sutarmidji Turut Layani Pembeli
Kaesang Minta Kader PSI Kalbar Solid, Menangkan Midji-Didi di Pilgub 2024
Warga Batu Ampar Harapkan Bantuan Beasiswa Kuliah dari Midji-Didi
Didi Haryono Harapkan RSU YARSI Pontianak Terus Berikan Layanan Kesehatan Terbaik
Ratusan Warga dari Berbagai Suku di Pontianak Utara Siap Menangkan Midji-Didi

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 20:56 WIB

Gayung Bersambut Harapan Generasi Muda Mempawah, Sutarmidji Setuju Beri Pelatihan Ekspor-Impor

Kamis, 21 November 2024 - 19:37 WIB

Sutarmidji Akan Bangun Islamic Center di Sambas, Kenang Ulama Dunia Asal Sambas Syekh Ahmad Khatib

Kamis, 21 November 2024 - 17:53 WIB

Midji Ngopi dengan Sejumlah Tokoh di Pemangkat

Kamis, 21 November 2024 - 17:45 WIB

Warga Pemangkat Serbu Bazar Ikan Murah, Sutarmidji Turut Layani Pembeli

Kamis, 21 November 2024 - 08:12 WIB

Kaesang Minta Kader PSI Kalbar Solid, Menangkan Midji-Didi di Pilgub 2024

Kamis, 21 November 2024 - 07:51 WIB

Didi Haryono Harapkan RSU YARSI Pontianak Terus Berikan Layanan Kesehatan Terbaik

Rabu, 20 November 2024 - 18:36 WIB

Ratusan Warga dari Berbagai Suku di Pontianak Utara Siap Menangkan Midji-Didi

Rabu, 20 November 2024 - 14:16 WIB

Sutarmidji Dorong Seluruh Honorer di Kalbar Daftar PPPK: Persiapkan Diri Agar Lulus Seleksi

Berita Terbaru

Calon Gubernur Kalbar nomor urut 1, Sutarmidji ngopi dengan tokoh masyarakat di pusat Kecamatan Pemangkat (Foto: Tim Media Midji-Didi)

Daerah

Midji Ngopi dengan Sejumlah Tokoh di Pemangkat

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:53 WIB